Kamis, 26 Februari 2015

Prinsip dalam berbahasa atau berkomunikasi












Bahasa itu melambangkan sesuatu.Bahasa yang baik melambangkan bahwa kita orang yang berkualitas.Berikut prinsip yang harus kita pertimbangkan dalam berbahasa atau berkomunikasi.

1. Santun.
2. Menarik.
3. Efektivitas bahasa.
4. Kompetensi komunikatif.
5. Pengundang yang efektif.
6. Kerja sama 2 pihak.

Penjelasan;
- Santun yaitu menggunakan kata-kata yang tegas tapi punya etika.
- Menarik adalah menggunakan kata-kata yang mempunyai daya tarik.
- Efektivitas bahasa yaitu penggunaan kata dan sikap yang tepat sasaran.
- Kompetensi Komunikatif ialah cara menyampaikan yang komunikatif.
- Pengundang yang efektif yakni cara penyampaian yang menarik banyak orang. Contoh iklan televisi.
- Kerja sama 2 pihak yaitu terjalinnya hubungan antara komunikator dan komunikan.

Materi ini saya dapat dari Prof. Dr. Hj. Siti Chamamah Soeratno pada saat kuliah Lingkungan Bahasa di STMIK AMIKOM YOGYAKARTA.Betapa saya menikmati mata kuliah Lingkungan Bisnis itu karena diisi oleh Prof dan Guru Besar yang ada di Yogyakarta.

Baca juga artikel lainnya
-  Keindahan Hukum di zaman Umar Ibn Khattab r.a.
-  Tips tidak terlambat kuliah pagi.

0 komentar:

Posting Komentar